Unduh Publikasi Kota Bitung Dalam Angka 2025 melalui link DDA 2025 Unduh Publikasi Kecamatan Dalam Angka 2024 Kota Bitung pada link KCDA 2024
Submit your complaint regarding the performance of the Bitung City BPS service via the following link
Get information and our activities through social media Facebook: BPS Bitung and Instagram: @bpsbitung
Pendataan Susenas September 2018
September 5, 2018 | BPS Activities
BPS Kota Bitung melaksanakan kegiatan pengumpulan data Survei Sosial
Ekonomi Nasional (Susenas) pada Bulan September 2018. Kegiatan ini
diawali dengan updating keberadaan rumah tangga sebagai dasar kerangka
sampel untuk mendapatkan rumah tangga responden/sampel. Survei ini
merupakan salah satu kegiatan utama BPS untuk mendapatkan data /
indikator kesejahteraan rakyat. Angka kemiskinan, indikator pendidikan,
kesehatan dan perumahan bisa didapatkan dari survei ini.
Petugas
Susenas ini adalah mitra statistik yang sudah mendapatkan pelatihan.
Pencacahan dilakukan selama kurang lebih 20 hari dengan pendampingan dan
monitoring kualitas dari supervisor yang berkompeten. di Kota Bitung,
Susenas September mencakup 13 blok sensus dengan total 130 rumah tangga
yang menjadi sampel dan tersebar di seluruh kecamatan Kota Bitung.